Ajang penghargaan musik paling bergengsi di Indonesia, Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards 2022 digelar Kamis malam (13/10/2022). Ini adalah kali ke-25 penghargaan itu diselenggarakan.
Sejumlah nama berhasil keluar sebagai pemenang. BIDANG DANGDUT ARTIS SOLO PRIA/WANITA DANGDUT TERBAIK Selfi Yamma dengan lagu Bukan Selembar Tisyu. ARTIS SOLO PRIA/WANITA DANGDUT KONTEMPORER TERBAIK Hari Putra dengan lagu Adik Rambut Panjang
Ada pun Malam puncak penghargaan Indonesian Dangdut Awards (IDA) 2022 digelar Kamis malam (3/11).
Tahun ini IDA 2022 memberikan piala untuk 12 kategori berdasarkan penilaian juri dan poling. Dan Selfi Yamma meraih Kategori Penyanyi Daerah Solo Wanita Terpopuler.
Masih banyak lagi kategori yang mencerminkan ajang baru penyanyi dangdut generasi baru.
Betapa cerah masa depan music dangdut music asli Indonesia. Oh, bagaimana aku bisa menikmati semua ini dengan terus berdendang dan berdangdut secara bahagia? Aku nikmati saja. Ayo kita semua nikmati. Jangan lupa bahagia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar